Download Kumpulan Silabus KTSP
Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu dan/atau kelompok mata pelajaran/tema tertentu yang mencakup standar kompetensi , kompetensi dasar, materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator pencapaian kompetensi untuk penilaian, penilaian, alokasi waktu, dan sumber belajar.
Pengembangan silabus dapat dilakukan oleh para guru secara mandiri atau berkelompok dalam sebuah sekolah/madrasah atau beberapa sekolah, kelompok Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) atau Pusat Kegiatan Guru (PKG), dan Dinas Pendidikan.
Menyusun silabus dapat menggunakan salah satu format yang sesuai dengan kebutuhan satuan pendidikan. Pada dasarnya ada dua jenis, yaitu jenis kolom (format 1) dan jenis uraian (format 2). Dalam menyusun format urutan KD, materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator dan seterusnya dapat ditetapkan oleh masing-masing satuan pendidikan, sejauh tidak mengurangi komponen-komponen dalam silabus.
Berikut kami sertakan beberapa contoh silabus yang dapat dibaca secara online atau download (unduh) dengan cara klik pada poin yang diinginkan untuk dapat dijadikan model dalam merancang silabus di sekolah masing-masing sbb:
1. Pengantar Pengembangan Silabus
2. Silabus Bahasa Inggris Kelas-X
3. Silabus Bahasa Inggris Kelas-XI
4. Silabus Bahasa Inggris Kelas-XII
7. Silabus Seni Rupa Kelas-XII
11. Silabus Fisika Kelas-X Semester-1
12. Silabus Fisika Kelas-X Semester-2
13. Silabus Fisika Kelas-XI Semester-1
14. Silabus Fisika Kelas-XI Semester-2
15. Silabus Fisika Kelas-XII Semester-1
16. Silabus Fisika Kelas-XII Semester-2
Oke…. semoga dapat membantu bapak/ibu guru semuanya dan kami akan terus melengkapi koleksi silabus mata pelajaran lainnya dimasa yang akan datang.
[…] Kumpulan Silabus Pembelajaran […]
Nice Info, semoga bermanfaat